Krisis Air Bersih,Anggota DPRD Dan Kadis PU Kabupaten Bima Terjun Kelokasi

Bima,Tinta Post Info,- Akibat kerusakan pompa bor air mengakibatkan ratusan warga desa kalampa kecamatan woha mengalami krisis air bersih,Anggota DPRD Bersama kepala dinas pekerjaan umum (PU) kabupaten bima  meninjau langsung ke lokasi,Senen,05/05/25.

Kehadiran anggota DPRD dari komisi III dan  Kadis PU di dampingi langsung oleh pemerintah desa,BPD dan dan tokoh masyarakat guna mengecek sumur air yang menjadi lokasi kerusakan pompa bor menyebabkan Krisis air bersih melanda warga desa kalampa.

Kejadian krisis air bersih selalu terjadi tiap tahun di desa kalampa karena selalu mengalami kerusakan pada pompa bor air,tahun ini pihak pemerintah desa terus berupaya berbagaicara memperbaikinya  namun hasilnya nihil oleh sebab itu kami hanya bisa berharap pada pemerintah kabupaten bima untuk membantu mengatasi krisis air bersih bagi warga, ucap Burhanuddin kepala desa kalampa 

Ilham anggota DPRD dari komisi III mengatakan Krisis air bersih menjadi masalah serius yang melanda warga desa kalampa mengingat selama 14 hari warga tidak mendapatkan air bersih  sementara ini warga harus menunggu giliran air yang di kirimkan oleh pihak BPBD sehingga dirinya mendesak kepada pemerintah daerah untuk segera mengambil tindakan nyata untuk memperbaiki pompa bor air atau bor ulang sumber airkarna pentingnya air bersih bagi warga dalam kehidupan sehari-hari.

Pemerintah kabupaten bima melalui kepala dinas pekerjaan umum ( PU ) Suwandi Mengungkapkan semua kerusakan yang menyebabkan krisis air yang terjadi  akan segera di tangani oleh tim ahli supaya proses perbaikan bisa teratasi dengan baik,jika pompa bor airnya yang rusak pihaknya akan mengadakan pompa bor baru dan bila terjadi pergeseran tanah di dalam sumber air sebaiknya di bor ulang biar tidak mudah rusak supaya tujuannya bisa di manfaatkan dalam jangka waktu yang lama,ujarnya.

Setelah dari lokasi sumber air rombongan menyepat waktu melihat pompa bor dan dinamo yang rusak  yang menjadi penyebab krisis air bersih di desa kalampa,(wan).

COMMENTS

Name

agama,2,Anggaran-Bima,1,Banjir - Bima,5,Bencana Banjir-Bima,1,Bima,60,BLT DESA-Bima,1,Demonstrasi,6,Demontrasi,1,Dompu,1,DPRD-Bima,4,Editorial,2,Ekbis,2,Featured,1,Festifal-Bima,1,Hukrim,3,Humas pemerintah- Bima,1,Kebakaran-Bima,1,Kejadian,8,Kesehatan,15,Kesehatan-Bima,1,Kota Bima,2,Lombok,2,Mataram,6,Narkoba-bima,3,Nasional,19,Opini,3,Pelantikan,8,Pelecehan,1,Pemerinta - Bima,1,Pemerinta-Bima,1,Pemerinta-Bima-Bima,1,Pemerintah,1,Pemerintah - Bima,1,Pemerintah Bima,1,Pemerintah Bima Kesehatan,2,Pemerintah-Bima,23,Pemerintah-Jakarta,1,Pemerintahan,39,Pemerintahan - Bima,1,Pemerintahan-Bima,7,Pendidikan,3,pendidikan - bima,1,Pendidikan-bima,4,Pers Nasional,1,politik,9,Politik- Bima,1,Politik-Bima,2,Politik-jakarta,1,Politik-pendidikan-Bima,1,PPPK,1,PPPK-BIMA,1,Religi,2,Safari ramadhan-Bima,1,Sekolah-Bima,1,Silaturahim-Bima,1,Sumbawa,1,Syukuran-Bima,1,Yogyakarta,1,
ltr
item
Tinta Post: Krisis Air Bersih,Anggota DPRD Dan Kadis PU Kabupaten Bima Terjun Kelokasi
Krisis Air Bersih,Anggota DPRD Dan Kadis PU Kabupaten Bima Terjun Kelokasi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixr1qHZnCthBeZgvUvrlxdNve8QXD9oyxxF6JbPdbzBVde8TSDbvKOk8C4Bho5UAkRJyZ1uilV8cCbsnBC1XWt2_EaUuuESXC6J5Yq2SZ-N6dNgg1rdpEq7fay1FhFoc72TTsFUl1_BGlMPbfuQB9kN5N4DsSt4S7ogaPZSzAQFHsqlMptAKU6l8jGdsE/s320/IMG20250505092041.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixr1qHZnCthBeZgvUvrlxdNve8QXD9oyxxF6JbPdbzBVde8TSDbvKOk8C4Bho5UAkRJyZ1uilV8cCbsnBC1XWt2_EaUuuESXC6J5Yq2SZ-N6dNgg1rdpEq7fay1FhFoc72TTsFUl1_BGlMPbfuQB9kN5N4DsSt4S7ogaPZSzAQFHsqlMptAKU6l8jGdsE/s72-c/IMG20250505092041.jpg
Tinta Post
https://www.tintapost.info/2025/05/krisis-air-bersihanggota-dprd-dan-kadis.html
https://www.tintapost.info/
https://www.tintapost.info/
https://www.tintapost.info/2025/05/krisis-air-bersihanggota-dprd-dan-kadis.html
true
2365315022896200253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content